Home Start Back Next End
  
7
Bukanlah hal yang aneh apabila R.M Said dan adik-adiknya tidur bernama
teman-teman mereka di kandang kuda. Salah satu teman akrabnya ialah R. Sutawijaya.
III, cucu Patih Danurejo atau anak dari Raden Tumenggung Wirasuta. Raden Sutawijaya
kelak terkenal dengan nama R. Ngabehi Rangga Panambang.
Persahabatan yang dibina dimasa kecil itu berlanjut sampai masa dewasa, sampai
saatnya mereka bersama-sama melancarkan perlawanan menentang kekuasaan Belanda.
Teman masa kecil lainnya kelak juga berjuang bersama. R.M Said ialah Suradiwangsa,
berasal dari Nglaroh. Bahkan Suradiwangsa diangkat menjadi Patih dengan gelar Kyai
Patih Ngabehi Kudanawarsa.
Menjelang usia 14 tahun, atas kehendak Pakubuwana. II, R.M Said diangkat
menjadi Mantri Gandek Keraton
Kartosura . dengan riama R.M Ng. Suryokusumo.
Untuk jabatan ia memperoleh tanah lungguh
seluas 50 jung. Adik-adiknya R. Ambiya
bergelar R.M Ng. Martokusumo dan R.M Sabar bergelar R.M Ng. Wirokusumo. Mereka
mendapat tanah lungguh
masing-masing seluas 25 jung. Semua tanah kakak beradik ini
terletak di daerah Ngawen, Gunung Kidul.
2.4
Sosok Raden Mas Said dan Penggambarannya
Sosok Raden Mas Said
adalah sosok yang
misterius, tidak pernah digambar
sehingga tak ada
lukisan yang merekam sosoknya. Bila memasuki ndalem
Mangkunegaran, pengunjung bisa melihat foto-foto silsilah raja-raja Mangkunegara. Di
posisi paling atas sendiri, yakni posisi Mangkunegara I, profil gambarnya-digantikan
dengan lambang kerajaan.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter