Start Back Next End
  
27
Gambar 2.14 Restoran Paradise Inn
(Sumber : Dokumentasi Pribadi)
a. Sejarah Restoran Paradise Inn
Paradise Inn, Resto yang sederhana dan menawan ini merupakan
branding dari Paradise Group ini kehadirannya di Jakarta di kembangkan oleh
Boga Group.Resto ini mengusung konsep traditional Chinese inn
yang
digabung dengan casual dining conceptdengan dekorasi dan suasana yang
membangkitkan aura kontemporer Orientaldan tentunya dengan pilihan menu
yang juga berkiblatkan pada
Chinese traditional cuisines, desserts, dan
Chinese tea.Resto yang berada di Plaza Indonesia ini menghadirkan konsep
tea house
serta restoseperti penginapan-penginapan
Cina jaman dulu yang
sering kita liat-liat di TV.Tea house
yang juga menghidangkan aneka jenis
makanan.interior nya memang menyerupai sebuah Inn(penginapan) tapi
dengan desain yang lebih mewah dan elegan.
Suasana tradisional bercampur classic modern
juga ditampilkan
Paradise Inn pada interior restonya.Dengan beberapa kursi dan meja makan
kayuyan
kental dengan nuansa Cina jaman dahulu beserta lampu-lampu
ganung yang cantik dan penerangan yang dibuat sedikit redup dan
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter