Start Back Next End
  
18
d.
Bagian Kasa menyerahkan daftar surat pemberitahuan ke Bagian Akuntansi
untuk dicatat ke dalam jurnal penerimaan kas.
2.7 
Dokumen-Dokumen Terkait
Sistem Akuntansi Penjualan, Piutang, Penerimaan
Kas
Menurut Mulyadi (2010:211-258),beberapa dokumen yang terkait
dengan
sistem akuntansi penjualan ,piutang dan penerimaan kas adalah :
1.
Surat Order merupakan dokumen yang  berisi spesifikasi barang yang dipesan
oleh pelanggan.
2.
Faktur merupakan dokumen yang dipakai sebagai dasar untuk mencatat timbulnya
piutang.
3.
Memo Kredit merupakan dokumen yang mencatat transaksi retur penjualan
dengan pengurangan piutang atau tagihan.
4.
Bukti kas Masuk merupakan dokuemn yang digunakan untuk mencatat
penerimaan kas dari pelunasan piutang pelanggan.
5.
Surat order pengiriman merupakan dokumen yang digunakan untuk memberikan
ototrisasi bagi bagian pengiriman untuk mengirimkan barang kepada pelanggan
berdasarkan jumlah dan spesifikasi yang sesuai dengan dokumen tersebut.
6.
Laporan penerimaan barang merupakan dokumen pendukung memo kredit yang
menunjukan bahwa telah barang retur telah diterima dan diperiksa. 
2.8
Informasi-Informasi
Terkait Sistem Akuntansi Penjualan, Piutang, Penerimaan
Kas
Menurut Diana dan Setiawati 
(2011:117), beberapa informasi yang terkait
dengan sistem akuntansi penjualan ,piutang dan penerimaan kas adalah :
1.
Saldo piutang setiap konsumen merupakan informasi yang berguna untuk
melakukan penagihan. Informasi saldo piutang tidak valid akan berakibat konflik
dengan pelanggan.
2.
Piutang jatuh tempo merupakan informasi yang berguna untuk melakukan
penagihan dan memprediksipenerimaan kas perusahaan.
3.
Total penjulan setiap bulan merupakan informasi yang berguna untuk melihat
kinerja penjulan perusahaan dari bulan ke bulan.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter