![]() 3
BAB 2
DATA DAN ANALISA
2.1
Sumber Data
Sumber data dan informasi untuk mendukung proyek ini diperoleh sebagian besar
dari pencarian data melalui artikel dan website yang berhubungan dengan animasi,
definisi animasi, jenis animasi, perkembangan animasi, dan animasi serial. Data
tersebut kemudian diolah dan diperiksa kembali sehingga dapat dipergunakan untuk
mendukung proyek ini.
2.1.1
Buku
Penulis menggunakan buku sebagai referensi cerita dan visual. Diantaranya adalah :
Dongeng binatang
Megaman Zero Artbook
Animation Survival Kit
50 Fantasy Vehicles To Draw & Paint
2.1.2
Internet
Penulis menggunakan internet sebagai referensi data dan visual. Diantaranya dari
website google.com, youtube.com, wordpress.com, blogspot.com dan masih banyak
yang lainnya.
2.1.3
Video
Penulis menggunakan internet sebagai referensi data dan visual. Diantaranya adalah :
Fatal Inertia EX PlayStation 3 Gameplay - Wave Race
Sonic Racing Gameplay
Jet Moto Gameplay
|