BAB 2
TINJAUAN PUSTAKA
2.1
Teori Umum
2.1.1
Interaksi Manusia dan Komputer
2.1.1.1 Pengertian IMK
Menurut Shneiderman (2010), interaksi manusia dan komputer
berkaitan dengan perancangan, evaluasi, dan implementasi yang
mempelajari cara untuk berkomunikasi dan berinteraksi dengan
komputer.
2.1.1.2 Faktor Manusia Terukur
Menurut Shneiderman dan Plaisant(2010:32), ada 5 faktor yang
diperlukan dalam perancangan suatu antarmuka yang user friendly:
1.
Waktu belajar
Berapa lama waktu yang diperlukan user
tertentu untuk
mempelajari bagaimana cara menggunakan aplikasi.
2.
Kecepatan kinerja
Berapa lama waktu yang dibutuhkan oleh user untuk mengerjakan
suatu tugas.
3.
Tingkat kesalahan user
Berapa banyak kesalahan dan jenis kesalahan apa yang dilakukan
oleh user dalam menyelesaikan suatu tugas.
4.
Daya ingat
Seberapa lama user dapat menjaga pengetahuannya setelah jangka
waktu tertentu.
5.
Kepuasan subjektif
|