Saya juga mendapatkan banyak cerita dari Bli Komang tentang
turis turis yan g pernah ia tangani. Yang membuat saya kagum adalah Bli
Komang tidak sedikitpun menjelek-jelekan turis-turis yang ia tangani
meskipun saya terus mendorongnya untuk bercerita tentang apa saja hal-
hal jelek d an konyol
selama Bli Komang menangani turis-turis tersebut.
Bukan han ya Bli Komang, narasumber lain yang saya wawancarai juga
bersikap seperti itu. Mereka semua sangat rendah hati dan sopan saat
berbicara. Tidak segan mereka berbagi
cerita kehidupannya selama di
Bali dan begitu patuhn ya mereka tentan g segala p eratur an adat nya.
1.1.6. Data Karakter
1. Pemandu Wisata
Pemandu Wisata atau Tour Guide dalam Bahasa Inggris.
Di Indonesia, secara nasional telah dibentuk organisasi yang
mewadahi profesi ini, yaitu Himpunan Pramuwisata Indonesia atau
HPI. Organisasi ini telah memiliki jaringan ke seluruh provinsi di
Indonesia. Di beberapa daerah juga terbentuk sejumlah organisasi
serupa yan g b ersifat lokal.
Secara umum, seseorang yan g hendak menjadi pemandu
wisata di Indonesia disyaratkan untuk memiliki licence yang
diterbitkan oleh HPI. Ketentuan ini terutama bagi pemandu wisata
yang melayani wisatawan asing agar kualitas pribadi pemandu
wisata selalu mencerminkan ke- Indon esia-an serta menjaga
validitas berbagai informasi yan g disampaikan kepada wisatawan.
Termasuk pula kinerja pemandu wisata dalam kaitann ya dengan
"pihak pemakai" yaitu biro perjalanan wisata yang membawa
wisatawan.
2. Wanita Bali
Entah apakah memang sebuah tradisi atau hanya kebetulan,
hampir semua wanita b ali tidak ada yang menganggur. Hampir
semua wanita Bali beker ja, baik itu paruh waktu atau seh ari penuh,
baik itu sebagai pegawai kantoran atau hanya sekedar berkebun.
Apapun dikerjakan selama itu baik. Salah satu yang menyebabkan
|