39
2.3
Rancangan Hipotesis
Berdasarkan teori-teori yang dikemukakan dan kerangka pemikiran yang
sudah dijelaskan diatas, maka selanjutnya akan dilakukan untuk menyusun hipotesis.
Menurut Sekaran (2014:135) mengemukakan pengertian hipotesis
adalah hubungan
yang diperkirakan secara logis di
antara dua
atau lebih variabel yang diungkapkan
dalam bentuk pernyataan yang dapat
diuji.
Berdasarkan pernyataan di atas, dapat
simpulkan bahwa hipotesis penelitian dapat diartikan sebagai jawaban yang bersifat
sementara terhadap masalah penelitian, sampai terbukti
melalui data yang terkumpul
dan harus diuji secara empiris melalui penelitian ilmiah. Hipotesis akan dinyatakan
ditolak atau diterima.
Pada penelitian ini terdapat empat variabel yang akan di uji.
Keempat variabel tersebut yaitu :
X1
: Pelatihan
X2
: Lingkungan Kerja
Y
: Motivasi
Z
: Kinerja Karyawan
Hipotesis penelitian ini berdasarkan rumusan masalah:
1.
H
o
: Tidak ada pengaruh pelatihan terhadap motivasi pada PT. Aerofood
Indonesia Jakarta.
H
a
: Ada pengaruh pelatihan terhadap motivasi
pada PT. Aerofood
Indonesia Jakarta.
2.
Ho
: Tidak ada pengaruh lingkungan
kerja terhadap motivasi pada PT.
Aerofood Indonesia Jakarta.
H
a
: Ada pengaruh lingkungan kerja
terhadap motivasi pada PT.
Aerofood Indonesia Jakarta.
3.
Ho
: Tidak ada pengaruh pelatihan dan lingkungan kerja terhadap
motivasi pada PT. Aerofood Indonesia Jakarta.
H
a
: Ada pengaruh pelatihan dan lingkungan kerja
terhadap motivasi
pada PT. Aerofood Indonesia Jakarta.
4.
H
o
: Tidak ada pengaruh pelatihan
terhadap kinerja karyawan pada PT.
Aerofood Indonesia Jakarta
|