Home Start Back Next End
  
12
2.3.1 Neraca (Balance Sheet)
“Neraca  adalah  suatu  laporan  yang  menggambarkan  kategori  dan  jumlah
aktiva yang dimiliki perusahaan dan kewajiban serta ekuitas pemilik pada suatu
tanggal tertentu. Neraca
itu juga disebut
laporan kondisi keuangan atau laporan posisi
keuangan, yang harus selalu seimbang karena total aktiva yang diinvestasikan
perusahaan pada suatu waktu, tepat sama dengan kewajiban dan ekuitas pemilik yang
mendukung aktiva tersebut.” (Helfert, 2003, p20)
alance
sheet
is
presents
a
snapshot
of
the
firm's
assets
and
the
source
of
the
money that
was
used
to buy those assets. 
alance
sheet
is
financial
statement that
shows
the
value
of
the
firm's
assets and liabilities
at a particular time." (Brealey,
Myers, Marcus, 2001, p34)
alance
sheet
is a
financial
statement showing a
firm's
accounting
value on
a
particular date. It is convenient
means of organizing and summarizing what a firm
owns (it assets)s
what a firm owes (it liabilities)s and the difference between the two
(the firm's equity) at a given point in time." (Ross, Westerfield, Jordan, 2003, p23)
Neraca perusahaan disajikan sedemikian rupa sehingga
menampilkan berbagai
unsur
posisi
keuangan
yang
diperlukan
bagi
penyajian secara wajar. Neraca pada
umumnya mencakup pos-pos sebagai berikut:
1.   Aktiva berwujud
2.   Aktiva tidak berwujud
3.   Aktiva keuangan
4.   Investasi yang diperlakukan menggunakan metode ekuitas
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter