Home Start Back Next End
  
36
2.4 Alat
Bantu
Perencanaan
Alat  Bantu  yang  digunakan
untuk  perencanaan
strategi  informasi
menurut
James Martin (1990,p150-156) ,adalah sebagai berikut :
1.  Matrik
Dengan 
adanya 
begitu 
banyak 
hubungan, 
penggunaan 
matrik 
akan 
sangat
berguna dalam menunjukan suatu hubungan pada matrik fungsional.
2.  Diagram aksi
Merupakan
diagram
yang
menggunakan tanda
kurung
bertingkat
untuk
menunjukan
hirarki
atau
menunjukan
struktur
dari
suatu
program
atau
pembuatan
spesifikasi.
3.  Entity relationship diagram
Dibentuk
dari
entitas-entitas pada
suatu
organisasi.
Entitas
merupakan
sebuah
lingkungan
elemen,
sebuah
sumber
/
transakasi
yang
merupakan
hal
penting
bagi
perusahaan untuk didokumentasikan. Alat Bantu ini disajikan dalam bentuk diagram.
4.  Clustering
Proses analisa arsitektur informasi dilakukan melalui beberapa tahap,
yaitu :
-
Tahap pemetaan subyek data
Pada
tahap
ini
dilakukan
pemetaan antara
fungsi
bisnis
dan
subyek
data.
Hubungan  antara  fungsi  bisnis  dan  subyek  data  dijelaskan  dalam  bentuk
matriks menggunakan 2 aktivitas, yaitu :
a. Read (r), membaca tanpa melakukan perubahan pada data subjek
b. Create (c) ,aktivitas update/pemutakhiran
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter