Home Start Back Next End
  
36
weakness ) dan ancaman ( threat ). Analisis SWOT membandingkan antara faktor eksternal
peluang dan ancaman dengan faktor
internal kekuatan dan
kelemahan. Proses pengambilan
keputusan
strategis
selalu
berkaitan
dengan
pengembangan misi,
tujuan,
strategi
dan
kebijakan
perusahaan.
Dengan
demikian
perencana
strategis
(
strategic
planner
)
harus
menganalisis faktor
faktor
strategis
perusahaan
(
kekuatan,
kelemahan,
peluang
dan
ancaman )
dalam
kondisi
yang
saat
ini.
Hal
ini
disebut
dengan
analisis
situasi,
dengan
menggunakan model analisis SWOT ( Rangkuti, 2001, hal 18-19 ).
-
Opportunity /
peluang
(
eksternal )
Weakness /
kelemahan (
internal )
III
Mendukung strategi
turn – around
IV Mendukung
strategi defensif
I
Mendukung
strategi agresif
II Mendukung
strategi diversifikasi
Streangth /
kekuatan
(internal )
Threat / ancaman
(
eksternal )
Gambar 2.4
Analisis SWOT
Rangkuti (2001, p19)
2.9.3.3 Analisis 4 S web marketing mix ( Scope, Site, Synergy, System )
4S web marketing mix metode dari Constantinides berikut ini (Constantinides, 2002):
1. 
Scope
Scope
mendefinisikan
sebagai
strategi
utama
dalam
kehadiran
online,
ini
merupakan
subjek untuk pendekatan dan mereview kembali oleh manajemen secara terus menerus.
Isu 
dalam 
scope  meliputi  market  dan 
pesaing, 
customer
profile,  pengaruh 
atas
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter