13
1.
Entrepreneurial
Marketing,
pada
umumnya
perusahaan
memulai
pemasaran dengan cara memvisualisasikan sebuah peluang dan mengetuk
tiap-tiap pintu untuk menarik perhatian pelanggan.
2.
Formulated
Marketing,
ketika
perusahaan
sudah
mulai
berkembang,
mau
tidak
mau
perusahaan akan
bergerak
ke
arah
pemasaran
yang
lebih
diformulasikan.
3.
Intrepreneurial
Marketing,
ketika
strategi
yang
terformulasi
sudah
tidak
lagi bisa diterapkan, perusahaan akan
memvisualisasikan
cara
baru
untuk
menciptakan atau menambahkan value untuk pelanggannya.
2.3.4
Bauran Pemasaran
Menurut Kotler (2003, p15), baruran
pemasaran
adalah
sekumpulan
alat
pemasaran
yang dipakai perusahaan
untuk mencapai
tujuan pemasarannya dalam
pasar tujuan. McCarthy (Kotler, 2003, p16)
mengelompokkan alat pemasaran
ini
menjadi empat
yang disebut four Ps dalam pemasaran,
yaitu
:
produk
(product),
harga (price), distribusi (place), dan promosi (promotion).
Sementara
Lauternborn
(Kotler, 2003,
p17)
mengemukakan
bauran
pemasaran dengan sudut pandang keuntungan pelanggan, yakni dengan
mengganti four
Ps
menjadi four
Cs yaitu:
Customer
solution,
Customer
Cost,
Convinience, dan Communication.
Jadi
bauran
pemasaran
dapat
dipahami sebagai
alat
yang
digunakan
dalam
pencapaian tujuan pemasaran antara perusahaan
dengan
konsumennya
dengan
mempertemukan
konsep
product
sebagai
customer
solution,
price
sebagai
|