Home Start Back Next End
  
26
baru 
dan 
dekonstruksi.  Semua 
karya 
arsitektur 
tersebut 
tidak
pernah 
diberi   julukan   'arsitektur 
sub-tropis' 
meskipun 
karya
tersebut
dirancang di
daerah
iklim
sub-tropis
guna
mengantisipasi
masalah iklim tersebut.
Kemudian
mengapa
muncul
sebutan
arsitektur tropis?
Seolah-olah
jenis
arsitektur
ini
sepadan dengan
julukan
bagi
arsitektur
modern,
modern
baru
dan
dekonstruksi. Jenis
yang
disebut 
belakangan 
lebih 
mengarah 
pada 
pemecahan 
estetika
seperti bentuk, ritme dan hirarki ruang. Sementara arsitektur tropis,
sebagaimana
arsitektur
sub-tropis, adalah
karya
arsitektur
yang
mencoba memecahkan problematik iklim setempat.
Bagaimana problematik
iklim
tropis
tersebut
dipecahkan
secara
desain
atau
rancangan
arsitektur?
Jawabannya
dapat
seribu
satu
macam. Seperti
halnya
yang terjadi pada arsitektur sub-tropis,
arsitek dapat
menjawab dengan warna pasca-modern, dekonstruksi
ataupun
High-Tech, sehingga pemahaman
tentang arsitektur tropis
yang
selalu
beratap
lebar
ataupun
berteras
menjadi tidak
mutlak
lagi.
Yang
penting
apakah
rancangan tersebut
sanggup
mengatasi
problematik iklim tropis
seperti
hujan deras, terik
radiasi matahari,
suhu  udara  yang  relatif  tinggi,  kelembapan  yang  tinggi  (untuk
tropis basah) ataupun kecepatan angin
yang relatif rendah sehingga
manusia 
yang 
semula 
tidak 
nyaman 
berada 
di 
alam 
terbuka,
menjadi  nyaman  ketika 
berada  di  dalam 
bangunan  tropis 
itu.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter