Home Start Back Next End
  
20
Disebut dengan Customer-Touching karena pelanggan lebih banyak
berhubungan dengan aplikasi sistem daripada perwakilan dari perusahaan.
Tiga faktor utama dari Customer-Touching Application :
i.   
Campaign Management
Aplikasi ini lebih mengarah pada pemasaran di bidang promosi.
Aplikasi
ini
menawarkan
penjadwalan target yang harus dicapai,
pelanggan mana yang jadi sasaran,
dan
media
apa
yang
akan
digunakan, seperti e-mail, surat langsung, atau contact-center.
i.   
Electronic Commerce
Aplikasi
ini
menerapkan penjualan, pemasaran, dan pelayanan secara
online, umumnya dengan menggunakan web.
ii.   
Self-service Customer
Aplikasi
ini
membantu
pelanggan
dalam memperoleh
informasi
mengenai
produk
yang
ditawarkan, mengelola
informasi
pelanggan
sendiri, dan mengelola pemesanan sendiri.
c.
Customer Centric Intelligence Application
Yang
dimaksud
dengan Customer-Centric
Intelligence adalah
aplikasi-
aplikasi analitis yang menganalisa hasil-hasil
dari proses operasional.
Hasil-hasil dari analisa-analisa
itu
sendiri
dapat
digunakan
untuk
meningkatkan efisiensi dan efektivitas aplikasi operasional dari CRM.
2.
Analytical CRM
Tujuan
utamanya adalah
menggunakan data pelanggan dengan
tepat sehingga
perusahaan/organisasi 
dapat 
selalu 
mengetahui 
apa 
yang 
dipikirkan 
oleh
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter