Home Start Back Next End
  
8
Bab 2
Landasan Teori
2.1 Fungsi Bahasa
Bahasa dibangun untuk tiga fungsi utama, yaitu
1.   Untuk
membicarakan apa
yang sedang terjadi, yang akan terjadi, dan yang telah
terjadi.
2.   Untuk berinteraksi dan atau untuk mengekspresikan gagasan.
3.   Untuk   menghasilkan 
kedua   fungsi   di   atas   dalam 
suatu   koherensi 
yang
menyeluruh.
Selain
yang
telah
disebutkan
sebelumnya, bahasa
mempunyai
banyak
fungsi.
Salah
satu 
fungsi  bahasa 
menurut  Halliday  (2002:175)  yaitu,  bahasa 
harus  berhubungan
dengan
dirinya
sendiri
dan
gambaran-gambaran dari
situasi
kapan
bahasa
tersebut
digunakan.
Kita
dapat
menyebutnya sebagai
fungsi
tekstual,
karena
fungsi
ini
memungkinkan pembicara
atau
penulis
untuk
membangun
teks,
atau
menghubungan
bagian
dari
wacana
yang
bersangkutan
dan
memungkinkan pendengar
atau
pembaca
membedakan sebuah teks
dari
sekumpulan kalimat
yang
telah
diacak. Salah
satu
aspek
dari
fungsi
tekstual
adalah
pembentukan hubungan
yang
melekat
antara
satu
kalimat
dengan
kalimat
lain
dalam
suatu
wacana. Teks
adalah
wacana
secara
tertulis
(berhubungan dengan penulis dan pembaca), dan juga wacana secara
lisan (berhubungan
dengan
pembicara
dan 
pendengar).
Sesuai
dengan  fungsi  Bahasa
menurut
Halliday
dalam
Brown
(2008:246),
salah
satu
fungsi
bahasa
yaitu
fungsi
interaksional, merujuk
pada
kontak
komunikatif antara
manusia,
penggunaan
bahasa
di
kalangan
manusia,
sehingga memungkinkan mereka untuk membangun kontak sosial dan
menjaga saluran-
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter