Home Start Back Next End
  
48
sebelumnya, agar membuahkan hasil dan tindakan yang dikehendaki oleh
organisasi.
Menurut Mulyadi (2007, p360) penilaian kinerja dimanfaatkan
oleh organisasi diantaranya untuk :
Mengelola
operasi
organisasi
secara
efektif
dan
efisien
melalui
pemotivasian personel secara maksimal.
Membantu  
pengambilan  
keputusan  
yang  
berkaitan  
dengan
penghargaan
personel    
seperti,    
transfer,    
promosi,    
dan
pemberhentian.
Mengidentifikasi   
kebutuhan   
pelatihan   
dan   
pengembangan
personel, dan untuk menyediakan kriteria seleksi dan evaluasi
program pelatihan personel.
Menyediakan suatu dasar untuk mendistribusikan penghargaan.
2.13.2  Kriteria (ukuran) Tingkat Kinerja
Menurut Berger dan Berger (2007, p116) Kriteria level kinerja
merupakan suatu nilai hasil kinerja yang berada pada suatu kurva
distribusi
normal
hasil
kinerja semua karyawan untuk suatu pekerjaan
tertentu. Nilai yang dijadikan kriteria tersebut dapat terletak di mana saja
pada
kurva,
tetapi
klasifikasi
yang
umum digunakan
adalah
sebagai
berikut:
Kinerja
Minimal:
Kinerja
minimal
adalah
kinerja
terendah
yang
dapat
diterima.
Karyawan
yang kinerjanya
dibawah
minimal
seharusnya
diganti.
Dalam
kurva
distribusi
normal,
titik
kinerja
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter