Home Start Back Next End
  
yang bukan suatu produk atau tidak
berwujud dan jasa yang dihasilkan dan
dikonsumsi bersamaan dan dapat memberikan
nilai tambah seperti hiburan
atau sesuatu yang dapat dirasakan secara langsung.
Dalam bidang pariwisata
supaya dapat bertahan dalam menghadapi pesaing
maka perusahaan
memerlukan pemasaran jasa yang luas. Istilah pemasaran (marketing)
didefinisikan dengan beragam oleh para ahli.
Terdapat tiga unsur penting dalam pemasaran jasa menurut Margasa dalam
Fandy Tjiptono (2000:44) sebagai berikut:
1. Pemasaran Internal (Internal Marketing)
Hubungan kerjasama terjalin antara karyawan (employee) dengan pihak
perusahaan (corporate) atau pemegang saham (stakeholder). Dalam hal
ini
kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan adalah melatih dan
memotivasi
karyawannya agar dapat melayani konsumen dengan baik.
Manajemen juga
memberikan penghargaan dan pengakuan yang
sepadan dan manusiawi.
Aspek ini memberikan motivasi, moral kerja,rasa bangga, loyalitas dan
kontribusi besar bagi perusahaan dan bagi pelanggan yang dilayani.
2. Pemasaran eksternal (External Marketing)
Hubungan kerjasama terjalin antara perusahaan (corporate) dengan pelanggan
(customer). Kegiatan ini meliputi penetapan harga,mendistribusikan dan
menyampaikan jasa kepada konsumen. Bila ini
dapat dilakukan dengan baik,
maka pelanggan akan terikat dengan
perusahaan, sehingga laba jangka
panjang dapat terjamin. Agar dapat
menetapkan bauran pemasaran jasa, maka
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter