Home Start Back Next End
  
12
Banyumas. Selain
itu,
wayang
ini
memiliki ekspresi
yang
indah dan sifatnya
lebih bebas, sederhana, serta lugas dan mampu bertahan sampai saat ini.
K. WAYANG KULIT BANJAR
Wayang
kulit
banjar
adalah
wayang
kulit
yang
berkembang dalam
budaya
suku
Banjar
di
Kalimantan
Selatan
maupun
di
daerah
perantauan
suku seperti di Indragiri Hilir.
Konon,
sejarah
wayang
ini
dimulai
dari
pasukan
Majapahit yang
dipimpin
oleh
Andayaningrat yang
membawa
serta
seorang
dalang
wayang
kulit bernama R. Sakar Sungsang
lengkap debgan pengrawitnya. Pergelaran
langsung  (sesuai  pakem  tradisi  Jawa) 
yang  dimainkannya  kurang  dapat
dinikmati oleh
masyarakat Banjar, karena
lebih banyak
menggunakan
idion-
idion Jawa yang sulit dimengrti masyarakat setempat.
Menurut
catatan
sejarah,
masyarakat Banjar
di
Kalimantan
Selatan
Sejatinya telah
mengenal pertunjukkan
wayang kulit
sekitar awal abad
XIV.
Pernyataan
ini
diperkuat
karena
pada
kisaran
tahun
1300
sampai
dengan
1400,
Kerajaan
Majapahit
telah
menguasai sebagian
wilayah
Kalimantan
(Tjilik
Riwut,
1993),
dan
membawa
serta
menyebarkan pengaruh
agama
Hindu dengan jalan pertunjukkan wayang kulit.
K. WAYANG SIAM KELANTAN
Wayang 
siam 
kelantan 
adalah 
kesenian 
tradisional 
wayang 
yang
populer  di  Kelantan,  Malaysia.  Wayang 
siam  dimainkan  oleh  seorang
dalang,
didampingi oleh
delapan
orang
pemain
musik.
Wayang
siam
dimainkan dalam bahasa Melayu logat Kelantan.
Asal
wayang
siam
tidak
jelas.
beberapa
bukti
menunjukkan
kesenian
ini
berasal dari
Jawa,
terlihat dari
istilah-istilah panggung
yang berasal
dari
bahasa Jawa. Namin,
munurut para dalang di Kelantan, waayng siam berasal
dari
Patani,
yang
sekarang
menjadi
wilayah
Thailand. Itulah
sebabnya
kesenian ini diberi nama wayang siam.
Kisah
yang ditampilkan dalam kesenian
wayang siam, didasarkan pada
versi
cerita
rakyat
Melayu
dari
Ramayana, Cerita
Maharaja
Wana.
Nama
Wana
adalah
versi
melayuy
dari
Rahwana.
Kisah 
ini
berbeda
dari
versi
dalam satra Melayu, Hikayat Seri Rama.
Perlu
diketahui, di
Kelantan
terdapat
pula
jenis
kesenian
wayang
lain,
yang
disebut
sebagai
wayang
Jawa.
Seperti
namanya, wayang
Jawa
tidak
lebih
dari
versi
Kelantan
dari
wayang
Purwa,
namun
ditampilkan
dalam
logat
Kelantan.
Wayang
Jawa
merupakan
kesenian
istana,
berbeda
dengan
wayang siam yang merupakan kesenian rakyat.
BAB III SEKILAS CERITA DAN TOKOH WAYANG
A.  PUNAKAWAN
Punakawan adalah sebutan umum untuk para pengikut ksatriya dalam
khasanah
kesusastraan Indonesia,
terutama
di
Jawa.
Pada
umumnya
para
panakawan
ditampilkan
dalam
pementasan
wayang,
baik
itu
wayang
kulit,
wayang golek,
ataupun wayang orang
sebagai kelompok
penebar humor
untuk
mencairkan
suasana.
Namun
di
samping
itu,
para
panakawan
juga
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter