![]() 16
2.6.1. Klenger Burger
Gambar 2.12
Klenger
Burger
merupakan sebuah
usaha
yang
dijalankan
oleh
pasangan
suami
isteri,
Velly
Kristanti
dan
Gatut
Cahyadi. Semenjak
berdiri
pada
tahun 2006 silam, kedai burger ini telah sukses
membuka 70 outlet yang tersebar di
Jabodetabek, Bandung, Kuningan, dan Medan.
Konsep
makanan yang
ditawarkan dari
Klenger
Burger
adalah,
western made eastern. Nama Klenger sendiri,
yang
diambil dari
kosakata bahasa
Jawa
yang
artinya
setengah
mati
atau
klepek-klepek, sengaja
digunakan
untuk
mencerminkan rasa
burgernya
yang
sangat
lokal.
Meskipun
burger
yang
dijajakan
tetap
berpenampilan burger
ala
Amerika,
namun
rasanya disesuaikan dengan
lidah
Indonesia.
Klenger
Burger
juga
membuka
salah
satu
outlet-nya
di
Gading
Food
City
serta Taman Semanan Indah yang berada di Jakarta
Barat, dengan
lokasi
yang dekat
serta
pangsa
pasar
dan
konsep
makanan
yang
hampir
serupa
(burger
juga
merupakan
sejenis
sandwich)
dengan
kedai
Sandwich
Bakar
menjadikan
Klenger
Burger sebagai kompetitor tidak langsung dari kedai Sandwich Bakar.
|