Start Back Next End
  
37
4.
Pembelanja dengan ekterlibatan tinggi
Mengumpulkan informasi di semua saluran, melakukan pembelian di saluran
biaya murah, tetapi memanfaatkan layanan pelanggan dari saluran sentuhan
tinggi
2.3.2
Proses Keputusan Pembelian
Gambar 2.2 Keputusan Pembelian Konsumen Model Lima Tahap
Sumber: Kotler dan Armstrong (2008:179)
Proses pembelian dimulai jauh sebelum pembelian sesungguhnya dan
berlanjut dalam waktu yang lama setelah pembelian. Pemasar harus memusatkan
perhatian pada keseluruhan proses pembelian.
Menurut
Kotler
dan Armstrong
(2008:179), konsumen/pelanggan
akan
menentukan proses pengambilan keputusan dalam pembelian mereka. Proses tersebut
merupakan sebuah pendekatan penyelesaian masalah yang terdiri dari 5 tahap, yaitu:
1)
Pengenalan Masalah (Problem Recognition)
Proses membeli dimulai dengan pengenalan masalah atau kebutuhan. Pembeli
mersakan adanya masalah atau kebutuhan. Pembeli merasakan suatu
perbedaan antara keadaan aktual dan keadaan yang diinginkan. Pengenalan
Evaluasi
alternatif
Pencarian
informasi
Pengenalan
Kebutuhan
Keputusan
pembelian
Perilaku
pasca
pembelian
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter