6
2. Limited Problem Solving
Pada
level ini
konsumen
tidak
termotivasi mencari
informasi
atau mengevaluasi
setiap
alternatif
dengan
seksama,. Konsumen
lebih
memilih
untuk
menggunakan
decision rule sederhana untuk memilih diantara alternatif
3. Extension Problem Solving
Pada level ini, konsumen berusaha mengumpulkan informasi sebanyak mungkin
untuk
mengevaluasi
apakah
atribut
yang
dimiliki
oleh setiap
alternatif produk
membentuk karakteristik yang diinginkan
2.1.2. Proses Pengambilan Keputusan Pembelian
Pada
proses
pengambilan
keputusan ,
konsumen
melewati
beberapa
tahapan
dimana
mereka
mendapatkan,
menkonsumsi, dan menggunakan produk atau jasa.
Menurut Schiffman dan Kanuk ( 2000 ) , tahapan pengambilan keputusan yang
dilakukan oleh konsumen terdiri dari :
1.
pengenalan masalah ( problem recognition )
2.
pencarian informasi ( information search )
3.
evaluasi terhadap alternatif ( evaluation of alternative )
4.
pemilihan produk ( produck choice )
5.
proses pasca pembelian ( post acquisition process )
Dalam tahap
pengenalan
masalah,
konsumen
menyadari
bahwa
mereka
memiliki kebutuhan, apabila dorongan untuk memenuhi kebutuhan tersebut kuat
maka
dapat
mendorong
konsumen
masuk
ke tahap kedua yaitu mencari informasi.
Tahap
ini
dapat
menjadi
sangat
luas
atau sempit
tergantung
tingkat
keterlibatan
konsumen. Pada tahap ketiga, konsumen melakukan evaluasi terhadap alternatif yang
|