Home Start Back Next End
  
9
Pembangkitan sinyal biasanya berhubungan dengan sebuah sistem
yang
memberi
respons terhadap suatu stimulus dorongan atau gaya. Pada sinyal suara, sistem
ini terdiri
dari
tali
vokal,
yang
disebut
juga
dengan
vokal.
Perangsang dorongan
yang
dikombinasikan dengan sistem dinamakan sumber sinyal.
Dalam
hal
ini,
sistem
dapat
juga
didefinisikan sebagai
suatu
perangkat
yang
melakukan  operasi  pada  suatu  sinyal.  Saat  kita  melewatkan
sinyal 
melalui  sebuah
sistem,
maka
sistem
tersebut
akan
melakukan beberapa
operasi
pada
sinyal,
yang
mempunyai
pengaruh
mengurangi kegaduhan
dan
interferensi dari
sinyal
pembawa
informasi. Operasi-operasi seperti itu biasanya disebut sebagai pemrosesan sinyal.
Dalam
pemrosesan
sinyal-sinyal digital
pada
sebuah
komputer
digital,
operasi-
operasi
yang dilakukan pada sinyal terdiri dari
sejumlah operasi
matematis seperti
yang
ditetapkan oleh program perangkat lunak.
2.2.1. Sinyal
Waktu-Kontinu Versus
Sinyal
Waktu-Diskrit
Sinyal-sinyal selanjutnya dapat diklasifikasikan menjadi empat kategori berbeda
yang
tergantung pada
karakteristik
variabel (bebas) waktu dan
nilai-nilai
yang
mereka
ambil.
Sinyal
waktu-kontinu atau
sinyal
analog
didefinisikan
untuk
setiap
nilai
waktu
dan diambil pada nilai-nilai dalam selang kontinu (a,b), dengan a
dapat menjadi -8
dan
b  dapat
menjadi
8.
Secara
matematis,
sinyal-sinyal
ini
dapat
dideskripsikan
dengan
fungsi dari suatu variabel kontinu. Contoh dari sinyal analog adalah sebagai berikut :
sinyal X1 (t) = cos
t
, sinyal X2 (t) = e
-|t|
Sinyal
waktu-diskrit didefinisikan
hanya pada
nilai-nilai waktu khusus
tertentu. Sinyal
X(t
n
)
=
e
-|t|
,
n
=
0,
1,
2, … memberikan sebuah contoh sinyal waktu-diskrit. Jika kita
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter