Home Start Back Next End
  
Dengan  nilai  BSH  yang  makin  besar  akan  menyebabkan  TRT  menjadi  lebih
rendah.
TRT yang lebih rendah menyebabkan berthing window menjadi semakin terbuka.
Dengan 
adanya 
tambahan 
berthing 
window 
maka 
terbuka 
peluang 
berthing
contract baru untuk shipping line yang secara reguler sandar di terminal.
Tambahan berthing contract berarti tambahan pendapatan.
Gambar 2.7. Kaitan antara Indikator Operasional BCH, BSH, dan TRT.
Indikator
BCH
dan
BSH
sangat
dipengaruhi oleh banyak faktor baik yang dapat
dikendalikan
oleh
pihak
terminal
maupun
yang tidak. Faktor-faktor yang mempengaruhi
indikator tersebut adalah:
1.   Faktor Kapal, yang meliputi jenis kapal dan jenis pelayaran.
2.   Faktor Muatan,
yang
meliputi susunan peti kemas,
variasi
jenis peti kemas, dan
jumlah palka yang digunakan.
3.   Faktor
Dermaga,
berapa
panjang
dermaga
yang
digunakan
oleh
kapal
(kade
meter) dan jumlah dermaga yang digunakan pada saat yang bersamaan.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter